Website dalam bahasa Indonesia adalah situs web, atau yang lebih dikenal secara umum ialah website. Ialah sebuah halaman yang memiliki topik terrtentu, disertai gambar, teks, suara, video, aplikasi atau jeni-jenis berkas lainnya. Sebuah website biasanya ditempatkan pada sebuah server web yang dapat diakses melalui jaringan seperti internet. Suatu halaman web biasanya adalah sebuah halaman yang ditulis dalam bahasa html atau xhtml atau php dan dilengkapi dengan bahasa script. Halaman-halaman web diakses oleh user melakui protokol jaringan. Umumnya pada server web dilengkapi perangkat lunak sistem manajemen basis data seperti MySQL. Ada 2 jenis web yaitu web statis dan web dinamis.
Kamis, 04 Juli 2013
Website
19.39